Nama boneka Chucky dengan kemampuannya meneror hingga membunuh orang-orang disekitarnya, dikenal melalui film Child's Play tahun 1988. Setelah itu mulai muncul sekuelnya yaiyu Child's Play 2 (1990) , Child's Play 3 (1991), Bride of Chucky (1998), Seed of Chucky (2004), Curse of Chucky (2013), Curse of Chucky (2013), Cult of Chucky (2017).
Kabar terakhir pada tahun 2018, akan dibuat reboot Child's Play dan sebagai pengisi suara Chucky adalah Mark Hamil , aktor legendaris Star Wars.
Kabar terakhir pada tahun 2018, akan dibuat reboot Child's Play dan sebagai pengisi suara Chucky adalah Mark Hamil , aktor legendaris Star Wars.
Bagi penggemar Chucky, dapat menikmati reboot film Child's Play , masih dengan nama boneka Chucky dan pemiliknya Andy Barclay. Namun setting dibuat masa kini dengan teknologi yang sesuai alam pemikiran milenial masa kini. bagi yang ingin mengetahui Child's Play versi 2019 , dapat menyaksikan melalui trailer berikut ini.
Dengan teknologi yang tersedia, Chucky pun mulai meneror orang-orang yang berada di sekitar Andy Barclay , dengan pembunuhan yang tak dapat dijelaskanpun. Namun itu semua hanyalah awal dari sebuah kejadian besar yang lebih mengerikan.